– Polres Barito Utara – Kapolsek Gunung Timang jajaran Polres Barito Utara, Polda Kalteng pimpin langsung Kegiatan Apel Pagi 3 (tiga) pilar Polsek Gunung Timang di Koramil 1013-01 Gunung Timang di halaman Koramil 1013-01 Gunung Timang.
Kapolres Barito Utara AKBP Gede Pasek Muliadnyana,S.I.K.,M.A.P., melalui Kapolsek Gunung Timang Ipda Ade Soemarna,S.Sos., mengatakan kegiatan apel tersebut sebagai salah satu kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka memperkuat sigergritas TNI, Polri dan ASN di wilayah kecamatan Gunung Timang.
“ Apel ini merupakan salah satu bentuk sinergitas antara Polri dengan instansi lain,”jelasnya, Senin (12/12/2022) siang.
Selama kegiatan tersebut berlangsung, sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (As)