Hut Bhayangkara Ke-76, Polsek Pahandut Dapat Kejutan dari Danramil 1016-01 Pahandut

oleh
oleh

Palangka Raya – Rayakan HUT Bhayangkara Ke-76,Polsek Pahandut jajaran Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng mendapat kejutan dari Danramil 1016 – 01 Pahandut  Kota Palangka Raya Mayor Inf . Rudiyanto berserta  personil koramil lainnya.

Kedatangan Danramil 1016 – 01 Pahandut  Kota Palangka Raya Mayor Inf . Rudiyanto berserta  personil koramil lainnya tersebut disambut langsung Kompol Sosilowati ., SE., M.M. beserta seluruh personil Polsek Pahandut.
Kapolsek Pahandut Kompol Sosilowati., SE., M.M. menyampaikan ucapan terima kasih atas kejutan yang diberikan oleh Danramil 1016 – 01 Pahandut  Kota Palangka Raya Mayor Inf . Rudiyanto berserta  personil koramil lainnya.
“ Kami sampaikan ucapan terima kasih dan semoga Polri semakin kuat dan selalu kompak serta bersinergi dengan TNI dalam menjaga situasi yang kondusif di wadah kita bertugas,”ucapnya, Jumat 01/07/2022) pagi.
Selama kegiatan tersebut berlangsung, sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (Tc)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.